Home > Hikmah

Hukum Sholat Jenazah di Kuburan, Ini Tuntunan dari Rasulullah

Nabi saw tidak pernah melaksanakan shalat jenazah di atas kuburan setiap kali melewati kuburan.

Berdasarkan hadits di atas, sebagian ulama berpendapat tentang disunahkannya sholat jenazah dikuburan. Pendapat ini merupakan salah satu pendapat dari Imam Ahmad dan para penganut Imam Hanafi. Hanya, mereka berbeda pendapat tentang syarat dan berapa waktu yang dibolehkan untuk sholat jenazah di atas kuburan.

Mengenai syarat diisyariatkannya sholat jenazah di atas kuburan para ulama berpendapat sholat tersebut hanya diperuntukkan bagi orang yang patut dan termasuk diperintahkan sholat jenazah ketika mayat masih belum dikubur. Misalnya, orang yang tidak mengetahui kabar kematian seseorang yang seandainya dia tahu pasti akan ikut menyolati jenazahnya, atau orang yang tertinggal jenazah dan mayat terlanjur dikuburkan.

BACA JUGA: Buya Yahya: Rasulullah tidak Tabur Bunga di Atas Kuburan, Jangan Meniru Orang Kafir

Apabila seseorang tidak termasuk yang diperintahkan sholat jenazah, maka tidak disyariatkan shalat dikuburnya. Pendapat ini didasarkan pada kenyataan bahwa Nabi saw tidak pernah melaksanakan shalat jenazah di atas kuburan setiap kali melewati kuburan.

Dalam hal waktu pelaksanaan shalat, Ibnu qoyyim rahimahullah memilih pendapat tanpa adanya batasan waktu. Dia berkata : “Rasullullah saw melakukan shalat jenazah di atas kuburan setelah 3 hari penguburannya, bahkan pernah satu bulan setelah penguburan. Akan tetapi, Nabi saw tidak membatasi waktu tertentu (dibolehkannya shalat jenazah di atas kuburan).”

BACA BERITA MENARIK LAINNYA:
> Humor NU: Orang Muhammadiyah Ikut Tahlilan Tapi Gak Bawa Pulang Berkat, Diledek Makan di Tempat Saja

> Bolehkah Makan Nasi Berkat dari Acara Tahlilan? Halal Bisa Jadi Haram

> Banyak Pria Jakarta Sakit Raja Singa Gara-Gara Wisata "Petik Mangga"

> Kata Siapa Muhammadiyah tidak Punya Habib, KH Ahmad Dahlan Itu Keturunan Rasulullah

> Pak AR Salah Masuk Masjid, Diundang Ceramah Muhammadiyah Malah Jadi Imam Tarawih di Masjid NU

> Humor Gus Dur: Yang Bilang NU dan Muhammadiyah Berjauhan Hanya Cari Perkara, Yang Dipelajari Sama

> Humor Cak Nun: Soal Rokok Muhammadiyah Terbelah Jadi Dua Mahzab

> Humor Ramadhan: Puasa Ikut NU yang Belakangan, Lebaran Ikut Muhammadiyah yang Duluan

> Muhammadiyah Tarawih 11 Rakaat, Pakai Formasi 4-4-3 atau 2-2-2-2-2-1?

.

Ikuti informasi penting seputar berita terkini, cerita mitos dan legenda, sejarah dan budaya, hingga cerita humor dari KURUSETRA. Kirim saran dan kritik Anda ke email kami: kurusetra.republika@gmail.com. Jangan lupa follow juga Youtube, Instagram, Twitter, dan Facebook KURUSETRA.

× Image