Home > News

Semua Kajian di Muslim Life Fair Dibatalkan karena Undang Ustadz Syafiq dan Ustadz Khalid Basalamah

Muslim Life Fair 2022 mengundang ulama-ulama bermanhaj salafi sebagai pemateri.
Cicitan seorang netizen soal pembatalan kajian di Muslim Life Fair 2022.
Cicitan seorang netizen soal pembatalan kajian di Muslim Life Fair 2022.

Selain @umaralfaruq kabar kepastian dibatalkannya seluruh kajian di Muslim Life Fair 2022 juga datang dari netizen di Twitter. Dalam cicitannya, netizen bernama Annisa di akun @ketupatkartini mengungkapkan jika ada sekitar 7.000-an pengunjung yang memadati Istora Senayan. Sayangnya mereka hanya bisa melihat-lihat booth yang disediakan panitia, tanpa mengikuti kajian.

"Ya Allah, 7 ribuan pengunjung sudah memadati Istora untuk kajian Ustad2 di #MuslimFair, tiba2 dibatalkan begitu saja sm aparat!!!! Ya Allah Ya Allah...." cicit Annissa.

BACA JUGA: Humor Gus Dur: Marbot Adzan Subuh Jam 9 Pagi, karena Adzan Jam 5 tidak Ada yang ke Masjid

Hingga berita ini diturunkan belum ada kepastian apa alasan di balik pembatalan tersebut. Padahal, Ustadz Khalid Basalamah lewat akun Instagram resminya sudah mengumumkan acara Muslim Life Fair 2022.

Pengumuman di akun Instagram Ustadz Khalid Basalamah.
Pengumuman di akun Instagram Ustadz Khalid Basalamah.

BACA JUGA ARTIKEL MENARIK LAINNYA:
>
Sama-Sama Ditolak GP Ansor dan Bermarga Basalamah, Apakah Ustadz Khalid dan Ustadz Syafiq Kakak Adik
>
Humor Gus Dur: Kiai Sepuh Kelelahan Diajak Istrinya Maraton "Bunuh Orang Kafir" di Malam Pertama
>
Siapa Sebenarnya Sarinah, Sampai-Sampai Namanya Jadi Nama Mal Pertama di Indonesia
>
Humor Gus Dur: Diperintahkan Kiai Puasa Satu Tahun, Malah Puasa Setengah Hari
> Sujiwo Tejo: Indonesia Mayoritas Muslim Kenapa Harus Ada Logo Halal, Tapi Enggak Ada Logo Haram?
> Setelah Wayang, Kini Nasi Padang yang Diharamkan> Humor Gus Dur: Cak Nun Batal Temani Soeharto Tobat Gara-Gara Dikerjain Gus Dur

TONTON VIDEO PILIHAN UNTUK ANDA:

.

Ikuti informasi penting seputar berita terkini, cerita mitos dan legenda, sejarah dan budaya, hingga cerita humor dari KURUSETRA. Kirim saran dan kritik Anda ke email kami: kurusetra.republika@gmail.com. Jangan lupa follow juga Youtube, Instagram, Twitter, dan Facebook KURUSETRA.

× Image