Daftar Akun Google, Praktis Bisa dari HP Android atau iPhone
JAKARTA -- Untuk menikmati berbagai layanan Google seperti YouTube, Google Play, Google Drive, bahkan untuk login ke berbagai akun media sosial seperti Instagram, TikTok atau Twitter, memerlukan akun Google. Karena itu, Sedulur perlu daftar akun Google atau Google elektronik (Gmail).
Cara daftar akun Google Mail (Gmail) pun mudah. Sedulur bisa daftar akun Google Mail (Gmail) lewat ponsel sehingga lebih praktis.
BACA JUGA: Cara Login Akun Google yang Sudah Logout Lewat HP dan Laptop
LEWAT PONSEL
Ada beberapa langkah yang perlu Sedulur ikuti untuk daftar akun Google. Langkah-langkah tersebut bisa dilihat seperti dinukul dari support Google:
1. Buka alamat https://accounts.google.com/signin
2. Pilih "Buat Akun"
3. Masukan nama
4. Isi nama email di bagian “Nama Pengguna”. Biarkan alamat email tetap "@gmail.com"
5. Masukkan dan konfirmasi password (kata sandi)
6. Klik “Berikutnya” lalu tambahkan nomor telepon dan verifikasi.
7. Klik “Berikutnya” maka email Gmail sudah dibuat
BACA JUGA: Download GB WhatsApp (GB WA) New 2023, Gratis, Gampang, Jaminan Anti-blokir
Sedulur juga bisa daftar akun Google lewat menu pengaturan. Caranya adalah...