Home > Parenting

Usai Diwisuda Rektor, Mahasiswa Unras Kritik Masih Banyak Pungli di Kampusnya

Seorang wisudawan memberikan informasi tentang pungutan liar (pungli) di kampusnya dalam gelaran acara wisuda. Foto:

Peristiwa itu terjadi di Universitas Sam Ratulangi, Manado, Sulawesi Utara. Dalam tulisan yang terlihat dalam video tersebut, tertulis Sidang Terbuka, Senat Universitas Sam Ratulangi, Wisuda 2022, Program Doktor, Magister, PPDsp-1, Profesi dan Sarjana Periode IV Tahun Akademik 2021/2022, Rabu, 25 Mei 2022.

Belum diketahui identitas mahasiswa tersebut karena dalam video hanya terdengar pemanggilan untuk mahasiswa dari Fakultas Pertanian. Hingga kini belum ada klarifikasi pihak kampus.

BACA BERITA MENARIK LAINNYA:
> Humor NU: Orang Muhammadiyah Ikut Tahlilan Tapi Gak Bawa Pulang Berkat, Diledek Makan di Tempat Saja

> Kata Siapa Muhammadiyah tidak Punya Habib, KH Ahmad Dahlan Itu Keturunan Rasulullah

> Pak AR Salah Masuk Masjid, Diundang Ceramah Muhammadiyah Malah Jadi Imam Tarawih di Masjid NU

> Humor Gus Dur: Yang Bilang NU dan Muhammadiyah Berjauhan Hanya Cari Perkara, Yang Dipelajari Sama

> Humor Cak Nun: Soal Rokok Muhammadiyah Terbelah Jadi Dua Mahzab

> Humor Ramadhan: Puasa Ikut NU yang Belakangan, Lebaran Ikut Muhammadiyah yang Duluan

> Muhammadiyah Tarawih 11 Rakaat, Pakai Formasi 4-4-3 atau 2-2-2-2-2-1?

.

Ikuti informasi penting seputar berita terkini, cerita mitos dan legenda, sejarah dan budaya, hingga cerita humor dari KURUSETRA. Kirim saran dan kritik Anda ke email kami: kurusetra.republika@gmail.com. Jangan lupa follow juga Youtube, Instagram, Twitter, dan Facebook KURUSETRA.

× Image